DINAS KESEHATAN

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Pembentukan Kader PTM diWilayah Kerja Puskesmas Padang Kandis

Admin
Rabu, 26 Oktober 2022
346 Dibaca
...

 

 
Karena semakin meningkatnya kasus penyakit tidak menular di indonesia, sebagai upaya pengendaliannya dengan adanya Posbindu PTM. Agar kegiatan Posbindu PTM ini berjalan dengan lancar maka dibentuk lah kader PTM. Dimana kader PTM ini diambil dari kader di setiap posyandu sebanyak 3 orang.

Adapun rangkaian acara pembentukan kader yang diadakan di wilayah kerja puskesmas padang kadis pada selasa 25 oktober 2022 yang bertempat di ruangan UKKU koto kociak yaitu : penyampaian materi kebijakan pencegahan dan pengendalian penyakit menular bagi usia produktif dan lansia, materi edukasi pencegahan PTM, konsep PTM dan lansia, tugas dan peran kader PTM, dan dibentuk struktur kader PTM.

share Bagikan berita
facebook Facebook
whatsapp Whatsapp
twitter Twitter
`

Feedback